5 TEMPAT WISATA DI BALI


Daftar 5 Tempat Wisata Untuk Dikunjungi Di Bali

Berikut ini daftar tempat wisata untuk dikunjungi di Bali sangat populer dan selalu menjadi prioritas wisatawan untuk dikunjungi saat pertama kali liburan ke pulau Bali.

1. Pura Tanah Lot

Nomor 1 dalam daftar 5 tempat wisata untuk dikunjungi di Bali adalah pura tanah Selanjutnya, Jika diterjemahkan ke bahasa Indonesia, Tanah Lot berarti daratan di tengah laut. Tanah berarti daratan, Lot artinya laut.

Lebih lanjut, sesuai dengan namanya, saat Anda berlibur ke Pura Tanah Lot, Anda akan menemukan pura yang berada di atas batu karang besar dengan latar belakang laut selatan. Sementara itu, batu karang besar ini berada di tengah laut. Kemudian, pada saat air pasang, batu karang terlihat terpisah dari daratan.

Daya tarik utama dari Pura Tanah Lot terdapat pada keindahan pemandangan matahari terbenam Kemudian, berpadu dengan ombak laut selatan yang menerjang batu karang. Oleh karena itu, saat momen ini, akan terlihat banyak wisatawan yang akan mengambil foto dengan latar belakang pura Tanah Lot.

 

2. Pura Ulun Danu Beratan Bedugul

Lebih lanjut, Pura Ulun Danu, lokasinya berada di tepi . Kemudian, menurut , lokasi Danau Beratan Bedugul berada di ketinggian 1.031 meter dari permukaan air laut. Maka itu, udara di sekitar area pura Ulun Danu Beratan sangat sejuk.

Sebagai contoh, hal menarik yang membuat pura Ulun Danu Beratan Bedugul populer dikunjungi wisatawan;

1.       Pemandangan unik pura Ulun Danu yang terlihat terapung tengah danau Beratan, sehingga terlihat unik di foto.

2.       1.Udara sejuk daerah pegunungan.

3.      2. Tata kebun sekitar area pura.

4.      3. Lokasi Pura Ulun Danu Beratan berdekatan dengan lokasi kebun raya bali

 

3. Bali Safari Marine Park

Hal menarik yang membuat banyak wisatawan tertarik liburan ke Bali Safari & Marine Park seperti;

1.       1.Terdapat lebih dari 400 spesies binatang.

2.     2.  Aktivitas Safari Journey.

3.     3.  Pengunjung dapat melihat satwa langka harimau putih India dan Komodo.

4.       4.Tersedia pertunjukan teater, bernama Bali Agung Show.

5.      5. Tersedia aktivitas menaiki Gajah.

6.       6.Ada pertunjukan gajah Sumatra.

7.       7.Juga ada pertunjukan harimau.

 

4. Sawah Terasering Tegalalang

Ada dua objek wisata sawah terasering yang terkenal di Bali. Yaitu, sawah, serta sawah terasering Tegalalang.

Karena lokasi dari sawah terasering Tegalalang berdekatan dengan pusat area pariwisata Ubud Bali, membuat sawah terasering Tegalalang lebih banyak dikunjungi wisatawan.

Hal menarik yang wisatawan dapat lihat atau lakukan di area sawah terasering Tegalalang seperti,

1.       1.Foto dengan latar belakang sawah terasering.

2.     2.  Nongkrong di salah satu kafe dengan pemandangan sawah terasering.

3.      3. Saat ini tersedia aktivitas Bali wing di area sawah terasering Tegalalang.

4.     4.  Jalan-jalan di sekitar area persawahan.

 

5. Desa Penglipuran

sumber:https://www.water-sport-bali.com/wp-content/uploads/2020/07/Desa-Penglipuran-Bangli.jpg

 Kalau Anda ingin melihat suasana desa tradisional di pulau Bali yang masih asli dan sangat bersih, maka desa bangli wajib Anda kunjungi.

Anda mungkin akan bertanya, apa keunikan desa Penglipuran jika di bandingkan dengan desa lainnya di pulau Bali? Daya tarik utama yang pengunjung lihat saat memasuki desa Penglipuran adalah desain rumah penduduk yang terlihat sama dengan desain Bali asli, seperti gerbang masuk rumah, desain atap, serta tata letak rumah

Selain itu, pada area luar dan di dalam area rumah ditanami banyak pohon bunga dengan tatanan rapi. Daya tarik utama yang saya lihat paling menonjol dari desa Penglipuran adalah kebersihan area desa.

 

 

sekian penjelasan yang dapat saya bagikan semoga bermanfat.

 


Komentar